Buku ini adalah novel lucu. Berkisah tentang tiga wartawan remaja yang ngocol abis, yang siap membuat hari-hari kamu ceria. Ada si Brur yang hobinya ceramah melulu, si Sudi yang doyan ngomel-ngomel, dan si Fahri yang tulalit abis!
Menemukan rumah berhantu untuk dijadikan lokasi pembuatan fi lm kedengarannya menarik sekali! Apalagi itu bisa membuat biro penyelidikan Trio Detektif terkenal. Dan sepertinya, Terror Castle atau Puri Setan—yang tak berani dihuni siapa pun selama lebih dari dua puluh tahun—tempat yang sempurna. Katanya di sana ada hantu biru yang bermain orgel, kabut kengerian, bahkan jeritan menyeramkan yang s…
Adrian Aditomo benar-benar tipikal pria kaya yang dibenci Miranda, tidak peduli betapa tampan dan seksinya pria itu. Sifatnya angkuh dan begitu superior. Ada lagi, pria itu sinting! Adrian berani menculik Miranda hanya untuk mengatakan kalimat yang tidak masuk akal—“Adik Anda merebut tunangan saya,” kata pria itu dingin. “Hah?” Hanya itu yang bisa dikatakan Miranda. Apakah orang yang dima…
Pertarungan melawan si Tanpa Mahkota akan berakhir disini, di Klan Komet Minor, tempat aliansi Para Pemburu pernah dibentuk, dan pusaka hebat pernah diciptakan. Dalam saga terakhir melawan si Tanpa Mahkota, aku, Seli, dan Ali menemukan teman seperjalanan yang hebat. Bersama-sama kami melewati banyak hal, berlatih teknik baru, dan bertarung bersama-sama. Inilah kisah kami. Tentang persahab…
Mana SETAN kok AMNESIA? Namanya juga cerita gokil Tokoh utamanya juga si penulis sendiri Novel ini menceritakan kehidupan setan-setan bego; setan-setan yang lupa jati dirinya sebagai setan. Ceritanya. si penulis megekspresikan diri seakan menjadi setan beneran. Ya. sosok setan yang bergaul dengan setan-setan bego. Ceritanya unik. lucu. menarik tapi juga agak-agak serem gitu. Dikemas dengan…
Manusia diberikan kebebasan untuk menentukan jalannya hidupnya. Setiap jalan yang ditempuh tersebut niscaya mengandung risiko—nilai, baik positif maupun negatif, tergantung dengan jalan atau pilihan yang ditempuhnya. Begitu pula dengan novel karya Tere Liye yang telah cetak ulang hingga cetakan ke x hanya dalam hitungan bulan semenjak cetakan pertamanya, Pulang, begitulah judulnya. Sebagai p…